Cara Merawat Kangkung yang baik dan benar

Cara Merawat Kangkung yang baik dan benar - Kali ini saya  akan menyampaikan satu butir tentang Cara Merawat Kangkung supaya bagus dan memang jika melihat pengalaman saya alhamdulilah dalam menjalani tidak ada yang namanya gagal yang  terpenting berusaha dan berdoa berikut adalah ilmu satu butir yang bisa di sampaikan simak baik - baik

Cara Merawat Kangkung yang baik dan benar

  • Penyiraman 
Proses penyiraman sangatlah berguna sekali agar kangkung tidak kekeringan , usahakan jika merawat kangkung dengan proses menyiram minimal pagi hari dan sore hari biasakanlah menggunakan air bersih ,penyiraman dilakukan dengan gayung yang di lubangi paku paku sehingga berbentuk seperti hujan buatan 
  •  Penyemprotan 
peroses penyemprotan dilakukan agar terhindar dari hama hama yang memang sedang meraja lela terlebih lagi jika menanam  kangkung bersamaan   dengan menanam padi , usahakan jika menyemprot kanggkung menggunkan masker .
  • Pemupukan 
proses pemupukan sangat berguna terlebih lagi di berikan urea sehingga pemupukan stamina kangkung akan lebih bagus dan baik , jika sudah di urea usahakan siram menggunakan air bersih aagar cepat meresap.
  • Penjagaan
Jika tiga hal di atas sudah dilakukan langkah terakhir yaitu menjaga tanaman kangkung terhindar dari hewan - hewan tetangga , seperti kambing , kerbau , ayam .  jika ingin lebih aman pagarlah sisi - sisi sawahnya agar terhindar dari hewan - hewan yang tak di inginkan .

Nah itulah Cara Merawat Kangkung yang baik dan benar meskipun hanya satu butir semoga bermanfaat untuk rekan - rekan semua . selamat mencoba.
Previous
Next Post »